Hasil Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025-2026: Bruno Tubarao Kartu Merah, Macan Kemayoran Tinggal 10 Orang!

9 hours ago 2

 Bruno Tubarao Kartu Merah, Macan Kemayoran Tinggal 10 Orang!

Bruno Tubarao dikartu merah sehingga Persija Jakarta bermain 10 orang melawan Persib Bandung (Foto: Instagram/@persija)

BANDUNG – Hasil Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025-2026 sudah diketahui hingga menit ke-54. Skor laga di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Kota Bandung, Jawa Barat, Minggu (11/1/2026) sore WIB, itu untuk sementara 1-0 untuk Maung Bandung.

Gol dicetak oleh Beckham Putra di menit kelima. Namun, Persija harus bermain dengan 10 orang setelah Bruno Tubarao dikartu merah wasit.

 Instagram/@persib) Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025-2026 (Foto: Instagram/@persib)

Jalannya Pertandingan

Usai turun minum, Persija berusaha mengambil kendali permainan. Namun, perubahan momentum terjadi di menit ke-54. Kartu merah diberikan wasit kepada Bruno Tubarao.

Wasit Ko Hyung-jin langsung mengusir pemain asal Brasil itu keluar. Sebab, Bruno kedapatan menginjak kaki Beckham Putra. Tentu, ini jadi kerugian buat tim tamu.

Read Entire Article
Sinar Berita| Sulawesi | Zona Local | Kabar Kalimantan |