Hasil Proliga 2026: Jakarta Bhayangkara Presisi Gebuk Surabaya Samator!

6 hours ago 3

Cikal Bintang , Jurnalis-Minggu, 11 Januari 2026 |22:12 WIB

 Jakarta Bhayangkara Presisi Gebuk Surabaya Samator!

Jakarta Bhayangkara Presisi menang 3-1 (25-20, 23-25, 25-21, dan 25-20) atas Surabaya Samator dalam pekan pertama Proliga 2026 (Foto: Instagram/@bhayangkaravolley)

PONTIANAK – Jakarta Bhayangkara Presisi menang 3-1 (25-20, 23-25, 25-21, dan 25-20) atas Surabaya Samator dalam pekan pertama Proliga 2026. Duel itu berlangsung di GOR Ahmad Yani, Pontianak, Kalimantan Barat, Minggu (11/1/2026) malam WIB.

Jakarta Bhayangkara Presisi bermain agresif sejak awal set pertama. Arjuna Mahendra dan kolega berhasil mem buat Surabaya Samator kelimpungan.

Jakarta Bhayangkara Presisi

Meski unggul, Jakarta Bhayangkara tetap menjaga permainannya agar tidak kecolongan. Surabaya Samator terpantau melakukan segala cara untuk mengejar.

Akhirnya, Jakarta Bhayangkara berasil memenangkan set pertama dengan skor 25-20. Pada set berikutnya, Surabaya Samator meningkatkan intensitas serangannya.

Read Entire Article
Sinar Berita| Sulawesi | Zona Local | Kabar Kalimantan |