Ini Daftar 10 Saham dengan Penurunan Terdalam Pekan Iniamp;nbsp;

6 hours ago 2

Ini Daftar 10 Saham dengan Penurunan Terdalam Pekan IniĀ 

Daftar Saham Top Losers Minggu Ini. (Foto: Okezone.com)

JAKARTA - Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatat 10 saham dengan penurunan terbesar (top losers) sepanjang perdagangan pekan ini atau periode 21–25 April 2025.  Saham PT Gema Grahasarana Tbk (GEMA) menurun paling dalam sebesar 27,61% ke level Rp97. 

Pelemahan ini terjadi setelah sebelumnya GEMA sempat mengalami penguatan tajam dalam beberapa pekan terakhir. 

Posisi kedua ditempati oleh saham PT Brigit Biofarmaka Teknologi Tbk (OBAT), yang anjlok 16,94% ke level Rp515.

Saham PT Matahari Department Store Tbk (LPPF) juga ikut masuk dalam barisan aksi jual. Emiten ritel tersebut terkoreksi 16,79% dari Rp1.995 menjadi Rp1.660.

Dari sektor properti, saham PT Suryamas Dutamakmur Tbk (SMDM) melemah 15,75% ke Rp1.230. Disusul PT Japfa Comfeed Indonesia Tbk (JPFA) yang turun 11,44% ke Rp1.780.

Tekanan turut dirasakan emiten batu bara PT Indo Tambangraya Megah Tbk (ITMG), yang turun 10,89% ke Rp22.100.

Mengacu statistik BEI, Sabtu (26/4/2025), berikut daftar lengkap 10 saham top losers selama sepekan:

1. PT Gema Grahasarana Tbk (GEMA) turun 27,61% ke Rp97

2. PT Brigit Biofarmaka Teknologi Tbk (OBAT) melemah 16,94%  ke Rp515

3. PT Matahari Department Store Tbk (LPPF) terkoreksi 16,79% ke Rp1.660

4. PT Suryamas Dutamakmur Tbk (SMDM) tertekan 15,75% ke Rp1.230

Read Entire Article
Sinar Berita| Sulawesi | Zona Local | Kabar Kalimantan |